Kita renungkan mengenai niat / niatan.kita ambil pelajaran dan renungan dari niat shalat.niat adalah sesuatu yang diyakini atau dituju sebelum pelaksanaan kegiatan yang dilakukan.niat shalat biasanya kita ucapkan cukup dalam hati dan niat saja tidak cukup sebelum realisasi peristiwa yang dilakukan.
yang menjadi kekhawatiran jika kita selalu menyuarakan segala sesuatu yang kita niatkan ialah bahwa orang yang berada dalam posisi kontra kita akan memasang strategi untuk menggagalkan apa yang kita niatkan dalam hati kita.namun jika kita tidak lantang menyuarakan niatan kita cukup dalam hati dan yakin akan melaksanakan apa yang diniatkan dan langsung realisasi niatan kita maka kita akan lebih mengurangi resiko akan hal yang terjadi di atas.
jadi yang mesti kita lakukan niatkan dalam hati apa yang akan kita lakukan atau apa yang kita butuhkan dan siapkan segala sesuatunya sampai ke hal yang detail langsung take action,,
Subscribe to:
Post Comments (Atom)
0 Response to "jangan beritahukan semua niatmu kepada khalayak"
Post a Comment